PROSEDUR PELAKSANAAN FIRE DRILL DI ATAS KAPAL TB. ASL TRIAKSA
Abstract
Mengingat pentingnya kasus KMP. TAMPOMAS II, yang terbakar di perairan Masalembo pada 25 januari 1981 dan menyebabkan tewasnya ratusan penumpang kapal tersebut maka penelitian ini dilaksanakan. Tempat penelitian ini dilaksanakan di kapal TB. ASL TRIAKSA. Adapun sumber data yang didapat melalui studi pustaka dan metode pengamatan (Observasi). Melalui hasil penelitian dapat diperoleh bahwa pelaksanaan drill pemadaman kebakaran menjadi terhambat dan kurangnya pengetahuan crew kapal dalam mengoperasikan alat pemadam kebakaran berdasarkan peraturan SOLAS 1974.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Albert, Embankment. (1992). SOLAS Consolidated Edition. London: Internasional Maritime Organitation.
Eric, Rath. (2008). Sistem Local Aplication. London: Library of Maritime.
Istopo. (1996). Tujuan Utama Pemadaman. Jakarta : Koperasi BP3IP.
Rojali, MM, Capt. (2003). Advance Fire Fighting. Semarang: Module Diklat Advance Fife Fighting PIP Semarang.
Sammy, Rosadi. (2002). SOLAS (The Internasional Convention for the safety Of Life at Sea). Jakarta: Yayasan Bina Citra Samudera.
Suhendra, Wijaya. (2006) Advance Fire Fighting. Semarang: Tim PIP Semarang
Westa. (1985). Psikolog Pengajaran. Jakarta: Media Abadi.
R.Terry, Geogre dan Leslie W.Rue. (2010). Dasar-Dasar Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara.
Komaruddin. (1983). Ensiklopedia Menajemen. Bandung: Alumni
DOI: https://doi.org/10.46964/jmarit.v10i2.574
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Jurnal Maritim
Jurusan Kemaritiman, Politeknik Negeri Samarinda