ANALISIS AKUNTANSI PERSEDIAAN PADA TOKO KENCANA SAMARINDA

Endang Prihatiningsih

Abstract


Toko Kencana bergerak dalam bidang berdagang alat tulis kantor. Permalasahan utama akuntansinya adalah pencatatan dan penilaian persediaan, diperlukan sistem pencatatan yang akurat sehingga menghasilkan laporan keuangan yang akurat sesuai dengan SAK ETAP Bab 11 tentang Persediaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana perlakuan akuntansi atas persediaan yang diterapkan oleh Toko Kencana terhadap kesesuaiannya dengan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik pada Bab 11 tentang Persediaan. Metode yang digunakan penulis dalam meneliti permasalahan yaitu dengan metode komparatif dan deskriptif antara standar yang berlaku dengan realisasi di lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada dasarnya akuntansi persediaan Toko Kencana telah menerapkan SAK ETAP Bab 11 dengan baik, meliputi pengukuran, biaya persediaan, rumus biaya, penurunan nilai, pengakuan sebagai beban dan pengungkapan.  Berdasarkan dari hasil pembahasan yang penulis sajikan, diperoleh kseimpulan-kesimpulan bahwa Perusahaan telah melakukan pengelolaan terhadap biaya persediaan, di mana melalui harga beli, discount, rabat dan sejenisnya sebagai pengurang biaya pembelian dan ditambahkan dengan biaya pengangkutan serta biaya penanganan lainnya terhadap barang dagangan yang dibeli atau sesuai dengan SAK ETAP. Dapun yang belum sesuai dengan SAK ETAP Bab 11 adalah perlunya melakukan jurnal penyesuaian (jurnal koreksi) terhadap hasil temuan stock opname yang tidak sesuai dengan fisik yang sesunggunhnya di lapangan.

 

Kata Kunci : Akuntansi, Persediaan, SAK ETAP Bab 11


Full Text:

PDF

References


Belkaoui. 2011. Accounting Theory. Cetakan Kelima, Jakarta, Citra harta Prima,

Bruce, Mackenzie. 2012. IFRS for SMES untuk Usaha Kecil Menengah/Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik. Jakarta: Indeks

Charles T.Horngren dan Walter T.Harrison. 2007. Akuntansi Jilid 1, Edisi ke-7.Penerbit Erlangga. Jakarta.

Effendi, Rizal. 2014. Accounting Principles, Edisi Revisi, Rajagrafindo Persada, Jakarta.

Hendrikson, dan Van Breda. 1992. Accounting Theory, 5th edition, Irwin, Homewood, IL.

Ikatan Akuntan Indonesia. 2016. Standar Akuntansi Keuangan Entias Tanpa Akuntabilitas Publik. Ikatan Akuntan Indonesia, Jakarta.

Kasmir. 2008. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. Edisi Revisi 2008. Jakarta: PT. RAJAGRAFINDO PERSADA.

Niswonger C.R., Carl S. Warren, James M, Reeves, Philip E. Fees. 1999. Acconting, Alfonsus Sirait dan Helda Gunawan, edisi 19, 1999, ERlangga, Jakarta.

Pura, Rahman. 2012. Pengantar Akuntansi 1, Pendekatan Siklus Akuntansi, Penerbit Erlangga, Jakarta.

Reeve, James R, Warren, et al. 2009, Pengantar Akuntansi – Adaptasi Indonesia Buku 1 Salemba Empat, Jakarta

Skousen K.F., Earl K, Stice, James D, Stice, 2012. Intermediate Accounting Edition 14, South Western College Publishing, Cincinnati Ohio

Tampubolon, 2004. Manajemen Operasional, Ghalia Indonesia, Jakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Eksis

-------------------------------------------------------------------
 
Jurnal EKSIS
 
Editorial Secretariat:
 
Contact Person:
Sudarlan: +62 813-1942-0207
 
Jurusan Akuntansi
Politeknik Negeri Samarinda
 
Jl. Dr. Ciptomangunkusumo Kampus Gunung Lipan Samarinda 75131
 
Phone  : +62 541260588
Fax  : +62 541260355
Website : http://e-journal.polnes.ac.id/index.php/eksis/
Email : jurnal_eksis@polnes.ac.id
 

-------------------------------------------------------------------

ISSN: 0216-6437 (PRINT)

ISSN: 2722-9327 (ONLINE)

-------------------------------------------------------------------

Creative Commons License
Jurnal EKSIS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

-------------------------------------------------------------------

503 Service Unavailable

Service Unavailable

The server is temporarily unable to service your request due to maintenance downtime or capacity problems. Please try again later.

Additionally, a 503 Service Unavailable error was encountered while trying to use an ErrorDocument to handle the request.

503 Service Unavailable

Service Unavailable

The server is temporarily unable to service your request due to maintenance downtime or capacity problems. Please try again later.

Additionally, a 503 Service Unavailable error was encountered while trying to use an ErrorDocument to handle the request.